PT Taewon Indonesia adalah perusahaan yang spesialis memproduksi kertas untuk kotak packaging, diantaranya kotak elektronik, kotak pakaian, kotak hadiah, dan kotak barang umumnya. Biis Corp merasa beruntung dipilih dan dipercaya untuk pekerjaan pembuatan dan implementasi HRIS untuk PT Taewon Indonesia.
Sistem ini hampir sama dengan sistem yang diimplementasikan pada PT Bosung Indonesia, tentu saja dengan tambahan atau modifikasi di beberapa fitur. Beberapa yang berbeda diantaranya adalah sistem pengajuan lembur dan proses export pada beberapa laporan.
Cek dengan klik link berikut untuk proyek HRIS Bosung Indonesia.
Link: Portofolio Jasa Pembuatan Software Custom – HRIS Bosung Indonesia
Fitur untuk mengajukan lembur bagi karyawan di mana data ini akan menjadi referensi bagi sistem dalam menganalisa data absensi karyawan secara otomatis. Dengan adanya fitur ini dapat mengantisipasi biaya lembur yang tidak direncanakan.
Data-data pada fitur ini dapat dibuat dengan beberapa cara, yaitu dengan penambahan secara manual atau dengan sistem import dari excel.
Masih banyak lagi fitur-fitur lainnya, yang tidak dapat disebutkan satu per satu di sini. Jika Anda butuh informasi lebih detil, dapat langsung hubungi kami dengan klik link berikut: Hubungi Kami atau bisa langsung chat kami pada fitur yang ada di pojok kiri bawah halaman ini.
Dapatkan konsultasi secara GRATIS dan estimasi harga yang untuk membuat software yang Anda butuhkan dengan mengisi form di bawah ini.